Orang Tua Wajib Tahu! 10 Tips Menjaga Kesehatan Anak Sebelum dan Saat Liburan

Ilustrasi liburan keluarga
Ilustrasi liburan keluarga (Foto : Freepik/ tirachardz)

4. Perhatikan kegawatan pada kondisi kesehatan anak. 

Orang tua harus mengetahui beberapa tanda bahaya penyakit pada anak, seperti demam terus-menerus, kejang, sulit bernapas, ubun-ubun menonjol atau cekung, muntah atau diare terus-menerus, dan buang air kecil berkurang.

Bila orang tua mendapati gejala seperti yang disebutkan di atas selama masa liburan, sebaiknya sef=gera periksakan anak ke dokter dan melaporkan lokasi mana saja yang dikunjungi serta makanan apa saja yang dikonsumsi.

Nah, itulah tips menjaga kesehatan anak selama berlibur yang wajib diketahui oleh para orang tua agar waktu liburan anak lebih optimal dan menyenangkan. Semoga bermanfaat!