Simak! Ini 6 Makanan Diet Sehat yang Wajib Dikonsumsi

Ikan salmon
Ikan salmon (Foto : pixabay/Shutterbug75)
img_title
Ilustrasi beras merah. (Foto: Freepik/freepik)

Karbodhidrat kompleks memberi energi yang stabil serta serat yang baik untuk pencernaan.

Untuk mendapatkan karbohidrat, kamu bisa menemukannya di gandum utuh, beras merah, oetmeal, dan kentang manis. 

6. Produk Susu Rendah Lemak

img_title
yogurt. (Foto: Freepik/jcomp)

Makanan selanjutnya yang bisa membantu dalam melakukan diet kamu dengan sehat yakni produk susu rendah kalori. Yakni yogurt rendah lemak, keju rendah lemak, dan susu rendah lemak. 

Dalam hal ini, terdapat sumber kalsium dan protein yang penting, tetapi pilih varian rendah lemak untuk mengurangi asupan kalori.