Tingkat kesulitan Elliott wave (gelombang Elliott) lebih tinggi. Trader harus menentukan sendiri letak masing-masing fraktal. Jadi, penggunaannya lebih subjektif.
Bagaimana Memilih Indikator untuk Trading Forex
Setelah membaca artikel ini, maka Anda kini sudah tahu indikator apa saja yang ada pada trading Forex, bukan?
Setiap indikator, memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Anda dapat memilih indikator yang sesuai dengan kebutuhan Anda.
Dari berbagai indikator yang ada, Anda bisa memilih atau mengkombinasikan beberapa indikator untuk memprediksi arah trend forex agar lebih akurat. Agar memberikan Anda gambaran yang lebih akurat saat melakukan trading, sehingga keuntungan yang lebih besar pun bisa segera didapatkan. Selamat mencoba.