“Karena hubungan stres-kortisol inilah, ketika seseorang tidak mampu memaafkan dan melepaskan stres tertentu akan berpotensi mempengaruhi memori,” tambahnya. Worthington menambahkan, kortisol juga mendatangkan malapetaka di tempat lain di tubuh. Ini mempengaruhi sistem kekebalan pada tingkat sel, yang berarti dapat menyebabkan kerusakan luas pada semua bagian tubuh yang disentuh sistem kekebalan dengan cara yang tidak terduga. "Ini dapat mengganggu segalanya mulai dari sistem seksual dan reproduksi, sistem pencernaan hingga kemampuan Anda untuk melawan penyakit dan kelelahan," kata Worthington. Mengaktfikan sistem saraf parasimpatik
Sains Ungkap Manfaat Memaafkan untuk Kesehatan Fisik dan Mental
Kamis, 9 September 2021 - 12:11 WIB