Rebecca menjelaskan bahwa pemerintah sudah menggelontorkan 2 miliar Shilling Kenya (Sekitar Rp 239,2 miliar pada kurs 1 Shilling Kenya = Rp 119,26) untuk mengamankan bantuan distribusi pangan.
Republik Kenya merupakan salah satu negara yang berada di tanduk benua Afrika yang terkena dampak kekeringan selama 30 tahun terakhir.
Badan PBB untuk Koordinasi Aksi Kemanusiaan mencatat sedikitnya 5 juta warga Kenya terancam kelaparan. Selain Kenya, Dua negara Afrika lain yang juga terancam ialah Somalia dan Etiopia.
Baca Juga :