Sejumlah risiko kesehatan yang dapat muncul akibat WFH yaitu, nyeri muskuloskeletal, ketegangan mata, gangguan kesehatan mental, dan obesitas.
Sejak pandemi Covid-19 melanda, banyak perusahaan yang memberlakukan sistem bekerja dari rumah atau lebih dikenal dengan istilah work from home (WFH). WFH dianggap sebagai salah satu solusi untuk membantu mengendalikan penyebaran virus corona. Sayangnya, sistem WFH ini ternyata bisa memicu risiko kesehatan tertentu.Dilansir dari
Verywell Health , berikut risiko kesehatan yang dapat muncul akibat WFH: Nyeri muskuloskeletal
Waspadai Risiko Kesehatan yang Dapat Muncul akibat WFH
Rabu, 25 Agustus 2021 - 16:15 WIB