www.antvklik.com - Bakrie Amanah, lembaga sosial dari kelompok usaha Bakrie, tahun ini memasuki usia ke-8 tahun. Jenjang baru yang lebih baik dan lebih luas, dalam melayani umat muslim. Kini, menuju proses legalitas dan kemandirian sebagai Lembaga Amil Zakat Nasional, di Kementrian Agama Republik lndonesia.[caption id="attachment_77315" align="aligncenter" width="300"]
Yayasan Sosial Bakrie [/caption]Hal tersebut diungkapkan dalam open house Bakrie Amanah tahun 2018, yang mengangkat tema
memperkuat sinergi meningkatkan nilai, yang dilaksanakan pada 7 Februari 2018 di Bakrie Tower, Jakarta Selatan. Tujuan diadakannya open house ini adalah sebagai sarana silaturahim antara pengurus Yayasan, dengan seluruh stakeholder di kelompok Bakrie ataupun umum. Antara lain: penggiat Community Development, CSR, perwakilan HRD, pengurus Majelis Taklim, Direksi perusahaan dan perwakilan dari lembaga sosial lainnya. Dengan jumlah sekitar 52 perusahaan dan lembaga.[caption id="attachment_77321" align="aligncenter" width="300"]
Baca Juga :