Pedagang masker dadakan laris manis (Foto: Antv/Jonbosco)[/caption]
"permintaan diluar daerah banyak tapi kita gak punya barang sama sekali. antiseptik juga sudah mulai susah didapatkan pedagang. Permintaan diluar dugaan? sensi harga normal 22 rb kini bisa dijual 350 ribu sampai 450 ribu. N 95 isi 10 normalnya 210 rb kini dijual dengan harga 1,2 jt. isi 20 1,5jt. harga sanitezer pun mencapai 140 ribu per pcs” Tambah Juhendri. Meski harga cukup tinggi, namun permintaan masker terus ada, bahkan dari daerah daerah lain. Dari hasil pantauan tim antv seorang pedagang dadakan mampu menjual masker satu kardus -yang kurang lebih berisi 100 box- ludes kurang dari 30 menit. Jonbosco | Jakarta
Baca Juga :