9 Manfaat Hewan Peliharaan untuk Kesehatan Fisik dan Mental

Ilustrasi wanita dengan hewan peliharaannya (Foto : Freepik/ pressfoto)

 

Ilustrasi wanita dengan hewan peliharaannya. (Foto: Freepik/ freepik)

 

Selain menjadi teman, hewan peliharaan dapat memainkan peran penting dalam penuaan yang sehat dan membantu orang dewasa untuk:

1. Menemukan makna dan kebahagiaan dalam hidup

Seiring bertambahnya usia, manusia cenderung akan kehilangan hal-hal yang sebelumnya mengisi dan memberikan tujuan hidup.

Merawat hewan piaraan sendiri dapat memberikan kesenangan dan membantu meningkatkan moral, optimisme, dan nilai diri. Memilih untuk mengadopsi hewan dapat menambah rasa kepuasan tersendiri bagi kita.

2. Tetap merasa terhubung