Ada Kampung Robot Transformers di Lereng Gunung Merbabu

Ada Kampung Robot Transformers di Lereng Gunung Merbabu (Foto : )

(gerah). Makanya di beberapa sudut kita kasih ventilasi untuk keluar masuk udara," tambahnya.Sedangkan robot display hanya sekadar dipajang ketika ada event-event. Bahannya terbuat dari spon, pipa, logam untuk kerangka, serta bahan lain sebagai penghias.Untuk pengerjaan robot kostum rata-rata paling cepat satu bulan per unit.  Sedangkan robot displai setinggi rata-rata 3 meter butuh waktu sekitar tiga bulan. Cukup memakan waktu memang, karena semua dikerjakan manual."Tingkat kerumitan misalnya yang pesan itu pengen yang detil sekali, ya kita sesuaikan," jelas Wari.[caption id="attachment_381308" align="alignnone" width="900"] Foto: Teguh Joko Sutrisno | ANTV[/caption]Jerih payah para perajin ini memberikan hasil yang lumayan. Produk mereka mulai dikenal, pesanan pun berdatangan dari berbagai daerah.Robot kostum biasanya dipesan oleh perorangan, sedangkan robot display dipesan oleh instansi dan perusahaan. Harganya tergantung ukuran, bentuk, dan detil yang diinginkan.Ini contoh ekonomi kreatif . Modal ulet, tangguh dan pintar memanfaatkan peluang, maka kesuksesan pun bisa diraih. Teguh Joko Sutrisno | Kabupaten Semarang, Jawa Tengah