Masjid Merah Panjunan Tempat Wisuda Para Wali oleh Sunan Gunung Jati

Masjid Merah Panjunan Tempat Wisuda Para Wali oleh Sunan Gunung Jati (Foto : )

Foto: Azizi Erfan | ANTV[/caption]Dahulu Salat Jumat memang digelar di Panjunan namun kemudian dipusatkan ke Masjid Agung Sang Cipta Rasa yang berada di Keraton Kasepuhan Cirebon. Mulai saat itulah Masjid Merah Panjunan tidak menggelar Salat Jumat.Selain dijadikan sebagai tempat ibadah, Masjid Panjunan merupakan tempat legalisasi para wali, wisudanya para wali. Sebelum para wali bertugas menyiarkan Islam, mereka disahkan dulu di sini oleh Sunan Gunung Jati. Erfan Septyawan | Cirebon, Jawa Barat