Ilustrasi Kawasan Teluk Benoa (Foto: Ilustrasi)[/caption]Secara teoritis, luas perairan Teluk Benoa yang diukur pada sisi terluar garis pantai adalah 1.988,1 ha, dapat dibagi kedalam 3 zona yaitu zona 1 (zona dengan garis mulut teluk ditarik dari dermaga Pelabuhan Benoa dan Tanjung Benoa) seluas 1.668,3 ha, zona 2 (zona antara Pelabuhan benoa dan Pulau Serangan) seluas 231,3 ha, dan zona 3 (zona antara Suwung Kangin dan Pulau Serangan) seluas 88,5 ha.Jika reklamasi di kawasan perairan Teluk Benoa dipaksakan maka akan banyak dampak buruk yang bisa terjadi, terutama hancurnya ekosistem laut.
Baca Juga :