Sinopsis Radha Krishna 1 Oktober 2022: Radha Menunda Pernikahannya?

Serial Bollywood Radha Krishna
Serial Bollywood Radha Krishna (Foto : Instagram @antv_official)

Antv – Di episode serial Gangaa sebelumnya, Vrishbhan menuduh Krishna dan Balram berkonspirasi untuk melawan keluarganya. Kemudian, dia memutuskan untuk menikahkan Radha secepatnya. 

Dewa Siwa memutuskan untuk menyatukan Krishna dengan Radha. Kemudian, Krishna menyamar atas desakannya.

Sinopsis Radha Krishna Sabtu, 1 Oktober 2022

Gopadevi dipekerjakan sebagai ahli kecantikan Radha. Kemudian, dia memberi nasehat kepada Radha.

Gopadevi mencoba meyakinkan Radha untuk menunda pernikahannya. Marah, Radha mengambil keputusan tegas.

Yomesh memaksa Radha tampil untuknya. Kemudian, Yomesh menjadi marah ketika Radha menolak untuk menurutinya.

Lantas bagaimana kelanjutan keseruan ceritanya? Akankah Radha menuruti permintaan Yomesh? Dan bagaimana soal pernikahan Radha? Mari kita saksikan serial Radha Krishna yang tayang setiap Senin-Jumat pukul 11.00 WIB dan Sabtu-Minggu pukul 09.30 WIB hanya di ANTV.