Tanda-Tanda Kucing Dehidrasi dan Cara Mengatasinya

Ilustrasi kucing sedang makan
Ilustrasi kucing sedang makan (Foto : Freepik/ freepik)

Antv – Kucing membutuhkan air minum karena air penting untuk menjaga kesehatan mereka. Air membantu menjaga tubuhnya tetap terhidrasi, mengatur suhu tubuh dan mendukung fungsi organ-organ vital seperti ginjal.

Kucing juga kehilangan cairan melalui urine dan keringat, sehingga perlu minum air untuk menjaga keseimbangan cairan dalam tubuhnya.

Namun, bagi kamu yang memelihara kucing di rumah, wajib mengetahui bagaimana tanda-tanda kucing dehidrasi, berikut diantaranya:

1. Mulut Kering

 

img_title
Ilustrasi kucing. (Foto: Pexels/ Rodrigo Santos)

Salah satu tanda paling umum adalah mulut yang sangat kering. Anda mungkin melihat gusi kucing yang kering dan lengket.

2. Kurangnya Air Kencing