5 Cara Membersihkan Noda Urine Anabul dari Karpet

Ilustrasi anjing dan kucing
Ilustrasi anjing dan kucing (Foto : Freepik/freepik)

AntvHewan peliharaan kamu, baik itu anjing atau kucing, mungkin sudah dilatih untuk menggunakan toilet seperti litter box. Namun, ada kalanya mereka membandel dan malah buang air di sembarang tempat, seperti karpet.

ANTV Lovers, kecelakaan seperti ini selalu dialami oleh setiap orang yang memelihara anabul. Namun, kira-kira kenapa mereka melakukannya?

Sebelumnya, perlu diketahui bahwa selama proses melatih anak kucing atau anak anjing menggunakan toilet, mereka akan merasa tidak nyaman. 

Pelatihan di rumah pun adalah sesuatu yang membutuhkan waktu dan banyak kesabaran. Ada beberapa hewan peliharaan menderita inkonsistensi kandung kemih seiring bertambahnya usia. 

Namun, jika hewan peliharaanmu yang masih kecil dan sudah terlatih menggunakan litter box terus mengalami kecelakaan di karpet, mungkin ada hal lain yang mungkin terjadi. 

 

img_title
Ilustrasi anjing dan kucing. (Foto: Pexels/Nadia Vasil'eva)