Ciri yang kedua yakni bisa terlihat dari bentuk perutnya yang kian membengkak hingga nafsu makan meningkat.
3. Lebih Sensitif
Nah, ciri hamster yang tengah hamil urutan ketiga yakni bisa dikenali dengan perilakunya lebih protektif dengan wilayah yang ia diami.
Perilaku demikian sebagai bentuk perlindungan pada bayi di dalam perutnya.
Selain itu, hamster yang tengah hamil pun umumnya akan membangun sarang dengan menggunakan jerami yang ada di kandangnya sebagai tempat melahirkannya nanti.