2. Perbanyak Doa
Pada malam Nisfu Sya’ban, umat Islam dianjurkan untuk memperbanyak salat. Sebab, pada malam yang istimewa ini, Allah SWT dipercaya turun ke bumi untuk mengampuni dosa hamba-Nya yang meminta ampun kepada-Nya.
3. Perbanyak Istighfar
Umat Islam dianjurkan untuk memperbanyak istighfar. Sebab, manusia tidak luput dari perbuatan dosa, sehingga perlu memohon ampunan kepada Allah SWT.
4. Lipatgandakan Syahadat
Amalan lainnya adalah perbanyak membaca dua kalimat syahadat. Syahadat merupakan kalimat mulia yang sangat baik dibaca kapanpun dan di manapun, termasuk di malam yang mulia ini.
5. Salat Sunnah
Baca Juga :