Ada satu hal lain yang menarik dari produk baru yang diberikan oleh Ruangguru. Produk ini istimewa bagi kamu yang ingin melanjutkan studi ke luar negeri!Ruangguru telah mengakusisi
Schoters , salah satu perusahaan bimbingan studi ke luar negeri terbesar di Indonesia. Schoters menawarkan konsultasi dan bimbingan pendaftaran kuliah, kelas bahasa asing, persiapan dokumen, hingga bantuan mencari akomodasi.Sejak beroperasi pada tahun 2018, Schoters telah berhasil membantu kelulusan ribuan pelajar Indonesia ke lebih dari 400 universitas di 43 negara, termasuk berbagai perguruan tinggi dunia ternama seperti Cornell University, University College London, Nanyang Technological University, hingga Harvard University. Schoters juga telah membantu pelajar mendapatkan ratusan beasiswa dan mencapai angka pertumbuhan pengguna lebih dari 500% pada tahun 2020—2021.Dengan bergabungnya Schoters ke Ruangguru, akan segera diluncurkan berbagai inovasi terdepan yang harapannya akan semakin meningkatkan efektivitas dan efisiensi persiapan pelajar Indonesia untuk melanjutkan studi ke berbagai perguruan tinggi terbaik dunia.Tidak hanya itu saja. Ruangguru akan kembali hadir di layar kaca dengan program
Pentas Kolaborasi (Pensi) Ruangguru dan
Ruangguru Back To School . Selain itu, Ruangguru akan menggelar
study tour !Untuk merayakan tahun ajaran baru 2022/2023, Ruangguru melibatkan beberapa tokoh publik berprestasi untuk bekerjasama dalam meningkatkan kualitas belajar dan kecerdasan siswa Indonesia.Tahun ini, Ruangguru menunjuk SonFai Family sebagai