Di babak kedua, Ueda kembali mencetak gol memanfaatkan umpan Ritsu Doan di menit ke-52. Tim Samurai Biru unggul 2-0.
Jepang kembali menambah keungguln 3-0, kali ini Justin Hubner salah mengantisipasi bola yang berujung gol bunuh diri.
Pada menit 90+1, Indonesia sempat memperkecil skor menjadi 1-3 melalui sontekan Sandi Walsh. Berawal dari lemparan kedalam yang dilakukan Arhan Pratama, Wals bisa memanfaatkan bola liar untuk menaklukan kiper Suzuki.