Apes! Juventus Terancam Dapat Pengurangan Poin Kembali

Juventus
Juventus (Foto : Twitter @juventusfcid)

 

 

“Kami seharusnya menerima gaji tiga bulan, pernyataan itu tidak mencerminkan apa yang terjadi,” kata Dybala, via football Italia.

“Usulannya adalah untuk memberikan gaji hingga empat bulan, tetapi kami para pemain tidak setuju. Kesepakatannya adalah kami akan menerima gaji untuk tiga bulan lagi pada musim berikutnya, dan yang diberikan hanya satu," ucapnya.

Saat Serie A ditangguhkan karena Covid-19 pada 2020, Juventus dan pemainnya mencapai kesepakatan gaji yang dijelaskan dalam siaran pers resmi sebagai keringanan gaji empat bulan.

Namun, para pemain Juventus diduga menolak gaji mereka selama empat bulan, yang juga membantu meringankan pernyataan tersebut secara signifikan.