Prediksi Pertandingan Liga 1: Persebaya Surabaya vs Persik Kediri

Persebaya Waspadai Tren Positif Persita
Persebaya Waspadai Tren Positif Persita (Foto : )

Persik masih bermasalah dengan lini serang. Persik kesulitan mencetak gol dari situasi open play. Di sisi lain, kinerja lini belakang juga belum bagus dan tak pernah nirbobol pada 5 laga terakhir.

Susunan Pemain

img_title
Persik Kediri tahan imbang Barito Putera. (Foto: Instagram @psbaritoputeraofficial)

Persebaya Surabaya (4-3-2-1): Satria Tama; Koko Ari Ayara, Leo Lelis, Riswan Lauhim, Alta Ballah; Alwi Slamat, M. Hidayat, Brylian Aldama; Sho Yamamoto, Higor Vidal; Silvio Junior. Pelatih: Aji Santoso.

Persik Kediri (4-3-3): Dikri Yusron; Agil Munawar, M. Sabillah, Arthur Felix, Dani Saputra; Rohit Chand, Renan Silva, M. Taufiq; Yusuf Meilana, Rendy Juliansyah, Faris Aditama. Pelatih: Divaldo Alves.

Head to head

10/03/22 Persebaya Surabaya 1 - 0 Persik Kediri