Bursa Transfer Ditutup, Chelsea dan Manchester United Paling Terboros

Arsenal
Arsenal (Foto : (Foto: Instagram @arsenal))
img_title
Robert Lewandowski. (Foto : (Foto: Instagram @fcbarcelona))

 

Barcelona mendatangkan Raphina dari Leeds United sekitar 65 juta poundsterling atau setara dengan Rp1,1 triliun. Selain itu, Barcelona juga mendatangkan Jules Kounde dan Robert Lewandowski. Namun, Barcelona mendapatkan Franck Kessie dan Andreas Christensen secara gratis.

Klub keempat paling boros datang dari klub Bundesliga yaitu Bayern Munich yang telah menghabiskan total belanja pada musim ini sekitar 124 juta poundsterling atau setara dengan Rp2,1 triliun.

Bayern Munich telah mendatangkan lima pemain baru diantaranya Sadio Mane dari Liverpool, Matthijs de Ligt dari Juventus, Mathys Tel dari Stade Rennais, Ryan Gravenberch dari Ajax Amsterdam dan pemain yang didatangkan secara gratis yaitu Noussair Mazraoui.

 

img_title
Duo Brasil di Arsenal, Gabriel Jesus dan Gabriel Martineli. (Foto : instagram arsenal)