Di Tengah Kesibukan Akting, Aqeela Calista Rilis Single Baru

Aqeela Calista
Aqeela Calista (Foto : Istimewa)

 

Mereka merasa bahwa lagu ini benar-benar sangat mewakili Aqeela secara personal, dimana ketika ada dirinya maka semua akan bahagia dan baik-baik saja.

Proses rekaman lagu pop bernuansa manis ini berlangsung lancar, karena Aqeela merasa bahwa lagu ini sangat merepresentasikan dirinya serta kepribadiannya yang ceria sehingga mudah baginya untuk membawakan lagu ‘Denganmu Ku Baik-baik Saja’.     

Penyanyi muda asal Jakarta ini merasa sangat bahagia karena bisa kembali merilis karya ditengah-tengah kesibukannya yang padar. 

Aqeela Calista berharap, masyarakat yang mendengarkan ‘Denganmu Baik-baik Saja’ dapat tertular positive vibes yang ia berikan lewat lagunya, serta memberi respon baik dan turut mendukung dirinya dalam industri musik Indonesia.