“Ramadhan Mubarak untuk semua. Saya berharap bulan yang paling damai ke depan,” tulis Bella Hadid di Instagramnya @bellahadid, dilansir IntipSeleb pada Kamis, 23 Maret 2023.
Ucapan Bella Hadid dalam menyambut bulan Ramadan disambut hangat oleh ayahnya, Mohamed Hadid yang juga beragama Islam.
Mohamed berharap, bulan puasa kali ini adalah bulan paling bahagia dan damai bagi keluarganya dan orang-orang yang dicintai.
“Sayang kamu Bella. Bulan paling bahagia dan paling damai untuk Anda saya keluarga kami dan orang-orang terkasih insya Allah,” balas Mohamed Hadid.
Baca Juga :