Terlibat di Pagelaran Pandawa Boyong, Nunung Srimulat Apresiasi dan Ungkap Harapannya

Nunung
Nunung (Foto : Instagram @nunung63.official)

Dalam kesempatan tersebut, Nunung pun meluangkan waktu untuk memberikan ungkapannya tentang pagelaran wayang orang ini.

"Wayang itu udah dilupakan, saya dulu waktu dulu masih banyak wayang kulit, kalau wayang orang itu udah langka banget ya," ucap Nunung. 

img_title
Nunung. (Foto: Antvklik/Adiansyah) 

"Itu kesenian tradisional yang harus diangkat, terus dulu masih ada Barata, itu masih ada ya seminggu sekali, dan itu selalu tayang setiap malam Minggu," sambungnya.

"Saya selalu nonton, terus setelah pandemi kan udah gak main selama beberapa tahun, gak ada hiburan sama sekali karena saya dan keluarga besar saya tiap hari Sabtu nonton Mahabarata," ucap Nunung lagi.

Lalu, sang komedian usia 59 tahun tersebut pun mengungkapkan apresiasi yang tinggi dan harapannya untuk pagelaran  wayang kedepannya.

img_title
Nunung. (Foto: Antvklik/Adiansyah)