Meski memiliki poin cerita yang cukup menarik, agaknya film ini masih kurang bisa menggambarkan poin yang dimaksud ke dalam keseluruhan film.
Film ini cenderung hanya terpaku pada momen-momen krusial dalam linimasa transisi perubahan sikap dari karakter Rosalie tanpa pernah berusaha untuk menghadirkan detil yang lebih rinci tentang sang karakter.
Belum lagi background karakter dari keluarga Snyder yang masih kurang tergali. Hal inilah yang kemudian menyebabkan pertanyaan-pertanyaan seperti latar belakang keberadaan karakter Rosalie atau apa yang mendorong perubahan sikapnya sama sekali tidak terjawab dengan lugas.
Arah cerita diatur sangat apik oleh sutradara
Baca Juga :