Indah Permatasari Parodikan Bunda Corla, Disebut Mirip Bak Ibu-Anak!

Indah Permatasari
Indah Permatasari (Foto : Instagram @indahpermatas)

“Sama persis loh kak. Bener-bener anak bunda. Enggak sia-sia selalu nonton Bunda Corla kalau lagi live wkwk,” ujar warganet.

img_title
Indah Permatasari. (Foto: Instagram @indahpermatas)

“Hahaha Kak Indah anak Bunda Corla. Sampai hapal dia nongol mulu di live Bunda,” tulis warganet.

“Pelawak berkedok artis,” ujar warganet.

“Hafal banget teksnya, mimiknya enggak meleset sama sekali,” kata warganet.

“Fasih loh bibirnya,” tambah warganet.