Cerita Naysilla Mirdad Kaget Main Film Horor Bareng Ibu Sendiri

Naysilla Mirdad
Naysilla Mirdad (Foto : Instagram @naymirdad)

"Jujur saja sih kalau sudah di lokasi, saya sudah tidak memandang Naysilla ini sebagai anak saya. Tapi saya memandang Nay sebagai Wulan. Jadi sudah beda ya. Apalagi di tengah set kadang-kadang saya lupa Nay itu anak saya. Saking mendalami karakter," pungkasnya.

img_title
Film Inang. (Foto : Instagram @naymirdad)

Film Inang sendiri dijadwalkan bakal mulai tayang di bioskop Indonesia pada 13 Oktober 2022 mendatang.