Kerja Sama dengan UMKM Lokal, Baim Wong Rintis Bisnis Bakpia dan Batik

baim
baim (Foto : )

Baim rupanya menyimpan harapan dan tujuan mulia. Ia berharap bisnis barunya ini dapat membantu dan menggerakkan roda ekonomi masyarakat Yogyakarta. Penasaran dengan bisnis terbaru dari Baim Wong ini? Jika kamu sedang ke Yogyakarta, kamu bisa mengunjungi Store Bakpia Wong yang berada di Jalan HOS Cokroaminoto No. 149, Tegalrejo.