Pupuk Indonesia & Kaltim Prima Coal Raih Penghargaan Campus Leaders Award

Pupuk Indonesia & Kaltim Prima Coal Raih Penghargaan
Pupuk Indonesia & Kaltim Prima Coal Raih Penghargaan (Foto : istimewa)

 

  1. Johnson & Johnson
  2. Otsuka Group
  3. PT Kaltim Prima Coal
  4. PT Bakrie Sumatera Plantations, Tbk

 

Perwakilan PT Kaltim Prima Coal, Beryanti Putri selaku Specialist External Liaison merasa berkesan dengan penyelenggaraan Campus Leaders Program 9 Award dan tidak menyangka bahwa perusahaannya menjadi salah satu peraih penghargaan.

 

“Ini kali pertama kita berkolaborasi dengan BCF dan cukup terkejut ketika kami mendapatkan penghargaan ini. Semoga ini bisa memotivasi lebih banyak perusahaan untuk lebih giat dalam mengekskalasi tercapainya SDGs,” tuturnya.