Sam Altman: Rangkul Masa Depan, Adopsi Kecerdasan Buatan

Sam Altman: Rangkul Masa Depan, Adopsi Kecerdasan Buatan
Sam Altman: Rangkul Masa Depan, Adopsi Kecerdasan Buatan (Foto : Dok. antvklik.com)

Seperti diketahui, teknologi AGI dibuat untuk mempermudah kebutuhan manusia. ChatGPT misalnya, menggunakan pendekatan deep learning untuk menghasilkan teks, dan bekerja dengan cara mempelajari pola bahasa manusia dari berbagai sumber data (teks) di internet.

Pengembangan teknologi tersebut dikenal sebagai Generative Pre-Trained Transformer (GPT). Dari teknologi itulah chatbot cerdas tersebut dinamai.