Catatan Ilham Bintang: Wartawan Firdaus dan Teror Covid-19 (Foto : Istimewa)
Firdaus saya nilai malah berjasa konsisten mengingatkan protokol kesehatan. Menjaga kesehatan dengan pelbagai protokol sesungguhnya bagian dari perintah agama. Bukan hanya untuk mencegah penyebaran Covid-19. Setuju?