Kita memiliki Maroko yg menjadi pemilik 70 persen cadangan Phospat sebagai bahan baku utama pupuk dunia.
Dan Indonesia sebagai pemilik biodiversitas memiliki lebih dari ratusan ribu jenis tanaman pangan dan biofarmaka. Mari kita bekerja sama untuk memutus mata rantai kemiskinan dan kelaparan di negara-negara berkembang di Asia dan Afrika.