Ini hasil Drawing Piala Dunia 2022 Qatar yang berlangsung di Doha Exhibition and Convention Center, Qatar, Jumat (1/4/2022) mulai pukul 19.00 waktu setempat atau pukul 23.00 WIB.
Drawing Piala Dunia 2022 dilakukan para mantan pemain timnas kenamaan seperti: Cafu (Brasoil), Jay-Jay Okocha (Nigeria), Lothar Matthaus (Jerman), Ali Daei (Iran), Tim Cahill (Australia), hingga Rabah Madjer (Aljazair) dan Adel Achmed Malala (Qatar). Acara dipandu eks timnas Inggris Jermaine Jenas, Carli Lloyd (pemain terbaik wanita asal Amerika), dan Samantha Johnson (penyiar olahraga).
[caption id="attachment_512300" align="alignnone" width="350"]Spanyol dan Jerman berada di satu grup yakni grup E. Kemudian Portugal dan Uruguay di Grup H, salah dua grup panas.
Adapun juara bertahan Perancis berada di grup D bersama Denmark. Kemudian grup F dihuni Belgia dan Kroasia.