4 Faktor yang Mempengaruhi Kesehatan Manusia

4 Faktor yang Mempengaruhi Kesehatan Manusia
4 Faktor yang Mempengaruhi Kesehatan Manusia (Foto : )
Faktor yang mempengaruhi kesehatan manusia meliputi, faktor perilaku, faktor lingkungan, faktor pelayanan kesehatan, dan faktor keturunan.
Kesehatan adalah hal yang sangat penting dalam hidup. Jika tubuh sakit, tentu akan menghalangi kita untuk beraktivitas lebih produktif. Untuk menjaga kesehatan, ternyata banyak yang perlu dilakukan.Berikut 4 faktor yang mempengaruhi kesehatan manusia, menurut Hendrick L. Blumm Faktor perilaku Kebanyakan penyakit yang menyerang manusia disebabkan oleh perilaku yang tidak bertanggung jawab pada tubuh sendiri. Beberapa perilaku yang mempengaruhi kesehatan antara lain pola makan yang sehat, istirahat yang cukup, dan olahraga teratur.
  Contoh penyakit yang mungkin timbul akibat tidak menjaga perilaku kesehatan adalah tekanan darah tinggi dan kolesterol, akibat terlalu banyak makan makanan yang berlemak. Selain itu, diabetes akibat terlalu sering makan makanan yang manis. Faktor lingkungan