Orang Tua: Koespilah Singowidjojo, Koewatin Sosrosoegondo
[caption id="attachment_309980" align="alignnone" width="900"] Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Mayjen TNI (Purn) Cucu Somantri “Selamat Ulang Tahun PSSI, Semoga Makin Jaya” di hari ulang tahun PSSI 19 April 1930-19 April 2020. PSSI didirikan oleh Ir. Soeratin Sosrosoegondo . (Foto : PSSI)[/caption]Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Mayjen TNI (Purn) Cucu Somantri sangat memahami hal tersebut. Namun kali ini peringatan hari jadi PSSI bertepatan dengan wabah Pandemi virus Corona.“PSSI tak bisa dilepaskan dari sejarah panjang dan nasionalisme yang pernah terjadi di negeri ini. Selamat ulang tahun PSSI yang ke-90. Semoga makin jaya,” kata Cucu Somantri, Minggu (19/4).
Prestasi PSSI dan Timnas Indonesia selama 90 Tahun Cucu yang juga wakil ketua Umum PSSI ini mengingatkan, selama 90 tahun berjalan, beragam prestasi membanggakan sudah diraih PSSI dengan timnas Indonesia. Diakui atau tidak, dengan bermacam prestasi timnas itulah, PSSI telah membawa nama baik Indonesia di dunia internasional.Deretan prestasi timnas yang sudah diraih itu beberapa di antaranya telah berada di level Asia. Seperti Merah Putih sukses menyabet gelar juara di Merdeka Games di Malaysia (1970), Pesta Sukan (1972), Anniversary Cup III di Jakarta (1972), dan President Cup di Korea (1973).Tak hanya itu. Di level Asia Tenggara, pernah dua kali menjuarai ajang SEA Games, yakni SEA Games 1987 dan 1991. Kemudian, lima kali kali meraih prestasi pada peringkat kedua di hajatan Piala AFF. Di antaranya pada turnamen Piala AFF yang digelar pada tahun 2000, 2002, 2004, 2010, dan 2016.[caption id="attachment_309987" align="alignnone" width="900"]
Hari ini 19 April 2020 PSSI Ulang Tahun ke-90
Minggu, 19 April 2020 - 09:41 WIB