- Potong tempe dengan ukuran sesuai selera
- Goreng tempe yang sudah di potong-potong, tetapi jangan terlalu kering
- Saat menunggu tempe matang, iris semua cabai dan bawang dengan ukuran sesuai selera
- Setelah tempe matang, tumis bawang yang sudah diiris-iris sampai wangi
- Jika bawang yang ditumis sudah wangi, tambahkan cabai yang sudah diiris-iris
- Sebelum cabai terlalu layu masukkan tempe yang sudah di goreng dan tambahkan bumbu lainnya seperti kecap manis, kecap asin, lada bubuk, garam, dan gula sesuai dengan selera
- Jika rasa sudah sesuai dengan selera silahkan matikan kompor dan orek tempe siap disajikan
2. Masak 15 Menit: Nila Goreng Kriuk
Baca Juga :