“Kami berharap penyelenggaraan Didangdutin Fest 2023 bisa berjalan lancar dan dapat menghibur masyarakat pecinta musik tanah air. Tentu saja, harapannya Didangdutin Fest 2023 akan menjadi agenda tahunan yang masuk kalender event di industri musik tanah air. Karena kesuksesan ini nantinya, akan menjadi cerita yang terhubung dengan event-event MICProject lainnya. Ingat, Didangdutin Fest, It’s not Dangdut, But Didangdutin Fest,” tutup Michael.
Baca Juga :