Film ini mengisahkan seorang mantan pemain hoki India yang dipecat secara tidak adil dari tim nasional wanita. Dia kemudian kembali sebagai pelatih untuk mengangkat kembali kehormatan tim dan negaranya. Dibintangi Shah Rukh Khan, Chak De! India menginspirasi banyak orang dengan pesan kesetiaan, semangat perjuangan dan persatuan.
3. Bhaag Milkha Bhaag (2013)
Baca Juga :