Aditi Rao Hydari Buka Suara Soal Hubungannya dengan Siddharth: Ada Waktu dan Tempat Untuk Bicara

Aditi Rao Hydari Akhirnya Buka Suara Soal Rumor Hubungan Asmaranya
Aditi Rao Hydari Akhirnya Buka Suara Soal Rumor Hubungan Asmaranya (Foto : Tangkap Layar)

Menurut pemeran Padmaavat tersebut, ia mempunyai waktu dan tempat tersendiri untuk membicarakan berbagai hal sesuai dengan situasinya.

 

“Saya pikir ada waktu dan tempat untuk membicarakan berbagai hal dan saya lebih suka tetap seperti itu. Saya tidak diplomatis atau sopan, tapi saya benar-benar percaya itu," imbuhnya.

 

Berbicara soal dirinya yang seringkali menjadi perbincangan publik di tengah rumor kencannya dengan Siddharth, Aditi Rao Hydari mengatakan bahwa dirinya tidak terpengaruh sama sekali pada kehidupannya.