Bukan Kuch Kuch Hota Hai, Ini 10 Lagu India Paling Populer di YouTube

Lagu India Paling Populer di YouTube
Lagu India Paling Populer di YouTube (Foto : Mediaindia)

7. Zaroori Tha, lagu ini dilihat oleh 1,23 miliar orang, dinyanyikan oleh Rahat Fateh Ali Khan, Gauhar Khan, Kushal Tandon dunggah pada 9 Juni 2014 dalam YouTube @Ustad Rahat Fateh Ali Khan PME.

8. Mile Ho Tum, ditonton oleh 1,19 miliar orang, dinyanyikan oleh Tony Kakkar & Neha Kakkar, diciptakan oleh Tony Kakkar dan Neha Kakkar, diunggah pada 27 Juli 2016 dalam chanel YouTube @Zee Music Company.

9. Aankh Marey, dilihat oleh 1,14 miliar orang, dinyanyikan Neha Kakkar, Mika Singh, Kumar Sanu, diciptakan oleh Ranveer Singh dan Sara Ali Khan. Lagu ini diunggah pada 11 Desember 2018 pada YouTube @T-Series.

10. Dilbar, ditonton sampai miliaran orang yang dinyanyikan oleh Neha Kakkar, Dhvani Bhanushali, Ikka dan diciptakan oleh John Abraham serta Nora Fatehi. Lagu ini diunggah pada 9 Juli 2018 di chanel YouTube @T-Series.