Kisah Saynab, Sopir Bajaj Perempuan Pertama di Mogadishu

saynab 1
saynab 1 (Foto : )
Saynab Abdikarin (28)
memalingkan muka ke manapun dia pergi di Mogadishu. Dia adalah wanita pertama yang mengemudikan taksi di jalan-jalan ibu kota konservatif Somalia, di mana becak motor roda tiga yang
dikenal sebagai "bajaj" selama ini dioperasikan hanya oleh laki-laki. "Saya percaya bahwa pekerjaan apa pun yang bisa dilakukan pria, wanita juga bisa melakukannya," kata Saynab.Saynab adalah ibu dari lima anak, yang memulai pekerjaan sejak 10 bulan lalu setelah suaminya meninggalkan dia dan anak-anak mereka.“Saya tidak punya siapa-siapa untuk mendukung saya,” katanya. “Jika salah satu anak saya tidak enak badan, saya tidak punya siapa-siapa untuk membantu saya. Saya bekerja untuk mendukung anak-anak saya. "Tapi mengemudikan bajaj di Mogadishu “memiliki banyak tantangan”. Saynab mengakui, "beberapa pria mendukung Anda, tetapi yang lain mengatakan wanita harus di rumah dan tidak bekerja". Saynab juga harus menhadapi bahaya terkait dengan pekerjaan itu.[caption id="attachment_444742" align="alignnone" width="600"]