Konsumsi teh hijau dipercaya menjadi salah satu cara untuk menurunkan berat badan dan mengecilkan perut. Teh hijau dapat melancarkan metabolisme lemak sehingga akan membantu menghilangkan lemak pada tubuh. Selain itu, teh hijau juga kaya akan antioksidan yang bermanfaat untuk mencegah kanker dan menurunkan kadar kolesterol jahat LDL dalam tubuh.
Tidak makan menjelang tidur Salah satu penyebab perut buncit adalah makan sebelum tidur. Oleh karena itu hindarilah makan tepat sebelum tidur. Diperlukan waktu dua jam bagi makanan agar bisa diproses dengan baik oleh tubuh. Tidak adanya aktifitas sebelum tidur, hanya akan membuat kalori yang masuk diubah menjadi lemak bukannya energi.
Baca Juga :