Sempat viral di media sosial, video rekaman cctv seorang pria mengenakan seragam salah satu ormas membawa clurit melakukan pemalakan di sebuah warteg di Kembangan, Jakarta Barat. Polisi kabarnya sudah menangkap pelaku.
Pemilik rumah makan, Kholisah (47), mengatakan pria dengan atribut salah satu ormas tersebut datang ke warungnya pada Rabu (16/12/2020) dini hari, sekitar pukul 01:00 WIB.[caption id="attachment_415075" align="alignnone" width="600"] Warteg di kawasan Srengseng, Jakarta Barat yang dipalak preman berseragam ormas (Foto: Saiful Anwar)[/caption]Kholisah menceritakan, saat itu yang sedang mendapat giliran jaga warung adalah karyawannya.“Itu ada laki-laki datang bawa celurit kata anak buah saya, sempat
ngancem-ngancem gitu, minta uang. Dia (pelaku) pakai baju loreng merah,” ujar Kholisah[caption id="attachment_415076" align="alignnone" width="600"]
Baca Juga :