Paus Fransiskus Dukung Perkawinan Sejenis? Tidak Mungkin! Ini Alasannya

Paus Fransiskus Dukung Perkawinan Sejenis? Tidak Mungkin! Ini Alasannya
Paus Fransiskus Dukung Perkawinan Sejenis? Tidak Mungkin! Ini Alasannya (Foto : )
dalam Bahasa Inggris atau “persatuan sipil”. Dengan istilah tersebut, media merilis berita bahwa Paus asal Argentina itu mendukung pernikahan sesama jenis.[caption id="attachment_392114" align="alignnone" width="600"]
Paus Fransiskus Dukung Perkawinan Sejenis? Tidak Mungkin! Ini Alasannya
Inilah kesalahan fatal penerjemah yang gegabah mengartikan apa yang diucapkan Paus Fransiskus Convivencia Civil dalam Bahasa Spanyol menjadi Civil Union dalam Bahasa Inggris. Foto: Catholics@Works[/caption]Hal pertama yang harus dikatakan, yang menerjemahkan, menafsirkan (memelintir) istilah  convivencia civil   sebagai  civil union  lalu menjadi pengakuan atas perkawinan sejenis adalah media. Dan pertanyaannya, media yang mana? Banyak media telah dikuasai oleh kepentingan “tertentu”. Media bukan lagi pengabdi tuannya, yakni kebenaran, tapi mengabdi pada kepentingannya sendiri, minimal untuk mencari perhatian atau “sensasi” agar mendapatkan