Barista di dalam Beebus ( Foto: Istimewa][/caption]“Bus kuning ini memang dipersiapkan dan diubah sesuai konsep pariwisata terbatas saat ini. Jalan jalan keliling kota sambil ngopi di bus, Tapi ingat bukan campur aduk penumpangnya ya.tetapi yang sekomunitas, Supaya tidak membuat klaster baru lagi’,Lenny Ho peserta pertama menikmati Beebus.Anda minat mencoba, berikut jadwal dan harga di [email protected] Rp55 ribu perorangWeekend Rp65 ribu perorangRuteHarapan Indah- Semanggi – Harapan IndahJadwal setiap Jumat, Sabtu dan Malam menjelang tanggal merahTanggal 21.22,28,29 di bulan Agustus 2020.Pengelola Beebus berencana menambah rute ke depan, dengan melakukan survey rute lapangan Banteng -Blok M - kota tua- kembali ke lapangan Banteng.
Baca Juga :