Sebanyak 150 tenaga kerja China berangkat dari Ternate ke Jakarta. Mereka semua bekerja di sebuah tambang Nikel di Halmahera Tengah.
Para tenaga kerja China menjalani rapid test (ANTV/Iqbal Hamzah)[/caption]Koordinator Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Bandara Sultan Babullah Ternate Muhadjir menyebut, hasil rapid test menunjukkan, seluruh tenaga kerja China dinyatakan non reaktif.Dengan demikian mereka diperbolehkan naik ke pesawat charter ke Jakarta untuk selanjutnya pulang ke negara asal.Sebelumnya, Minggu (10/5/2020) juga ada puluhan tenaga kerja asal China yang hendak berangkat ke Manado.Mereka sempat tertahan di bandara selama 6 jam karena belum memiliki persyaratan lengkap, seperti surat izin dari perusahaan dan rekomendasi dari Gugus Tugas Covid-19.
Gelombang kepulangan tenaga kerja asal China yang bekerja di tambang nikel PT IWIP di Halmahera Tengah, Maluku Utara terus berlanjut.
Seperti hari ini, Rabu (13/5/2020) ada 150 tenaga kerja asal China yang pulang ke negaranya melalui Bandara Sultan Babullah, Ternate.Namun sebelum naik pesawat, mereka harus menjalani rapid test atau tes cepat seperti yang disyaratkan Gugus Tugas Covid-19.[caption id="attachment_321319" align="alignnone" width="900"]Baca Juga :