Masjid Tiban ini dibangun bertahun-tahun lamanya oleh Romo Kiai Ahmad sejak 1978. Tetapi memang, warga masyarakat baru diizinkan masuk ketika Masjid Tiban bangunannya sudah setengah jadi. (Foto:IG/@lala_putro)[/caption] [caption id="attachment_316699" align="alignnone" width="1080"]
Tak hanya sebagai tempat ibadah, beberapa wisatawan bahkan kerap terlihat berkeliling untuk melihat kamar serta lorong berarsitektur indah di Masjid Tiban ini. (Foto:IG/@yoiki_malang)[/caption] [caption id="attachment_316700" align="alignnone" width="1080"]
Masjid Tiban ini juga merupakan sebuah pondok pesantren bernama Salafiyah Bihaaru Bahri'asali Fadlaailir Rahmah, dan berlokasi di Kecamatan Turen, Kabupaten Malang. (Foto:IG/@lala_putro)[/caption] [caption id="attachment_316701" align="alignnone" width="785"] Menjadi salah satu wisata religi populer di Malang, tak heran jika musim libur tiba atau bulan Ramadan, Masjid Tiban ini selalu dipenuhi oleh pengunjung. (Foto:IG/@amazingmalang)[/caption] [caption id="attachment_316724" align="alignnone" width="1080"]
Baca Juga :