Pusat Keramaian Singapura ‘Lumpuh’ karena Virus Corona, Orchad Bagai Kota Mati

Orchad
Orchad (Foto : )
Beberapa hari lalu, setelah meningkatnya kewaspadaan terhadap virus Corona ini, bandara yang selalu ramai aktifitas penerbangannya itu sepi. Sejumlah Fasilitas publik seperti Bandara Changi dan pusat perbelanjaan Orchard terkena imbasnya.
Bandara Internasional Changi, Singapura, yang dikenal menawarkan fasilitas terbaik di Asia dan dunia, menjadi salah satu tempat yang paling terasa imbasnya lantaran di sinilah tempat orang dari penjuru dunia saling berpapasan. [caption id="attachment_285030" align="alignnone" width="900"]Bandara Internasional Changi, Singapura, yang dikenal menawarkan fasilitas terbaik di Asia dan dunia, menjadi salah satu tempat yang paling terasa imbasnya Bandara Internasional Changi, Singapura, yang dikenal menawarkan fasilitas terbaik di Asia dan dunia, menjadi salah satu tempat yang paling terasa imbasnya (Foto: dok pribadi Sinta Guswardhani)[/caption] Sebelumnya, Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong telah menyadari risiko virus Corona, sebab negaranya merupakan negara yang sering dikunjungi masyarakat Internasional, termasuk China. Kementerian Kesehatan Singapura turut berkata semua pasien virus itu di Singapura berada dalam kondisi stabil dan kebanyakan dari mereka kondisinya membaik. Sejauh ini, belum ada korban meninggal akibat virus ini di luar China. Virus Corona yang mewabah mulai berdampak di negeri jiran Singapura. Sejumlah Fasilitas publik seperti Bandara Changi dan pusat perbelanjaan Orchard yang biasa penuh sesak kini sepi seperti kota mati.
 Bandara Internasional Changi, Singapura, yang dikenal menawarkan fasilitas terbaik di Asia dan dunia, menjadi salah satu tempat yang paling terasa imbasnya lantaran di sinilah tempat orang dari penjuru dunia saling berpapasan. Tidak hanya di Changi, sepinya kota Singapura juga terlihat di kawasan Orchard Road yang merupakan pusat perbelanjaan paling terkenal di Asia, dan merupakan rumah bagi fashion favorit, toko-toko ritel, dan banyak lagi pilihan gaya hidup lainnya. Sebuah video yang diunggah netizen mengungkap, kawasan ini sepi seperti kota mati. Tidak nampak lalu-lalang orang yang biasa terlihat di kawasan ini. https://www.instagram.com/p/B9B7B9tnuKS/?igshid=1bmbrf46jki4x  (Berbagai Sumber)