Menurut warga, ada dua makam yang hilang, diduga ambles ke dalam lubang-lubang ini.
[caption id="attachment_276150" align="alignnone" width="900"] Warga penasaran dengan kemunculan lubang-lubang besar di areal pemakaman (ANTV/Wawan S)[/caption]
Keberadaan lubang-lubang ini langsung mengundang perhatian warga sekitar. Apalagi jaraknya hanya sekira 30 meter dari permukiman. Menurut warga, daerah mereka sempat dilanda banjir akibat guyuran hujan lebat, baru-baru ini.
Baca Juga :